Hitunglah panjang vektor a pada bidang R2 berikut: Contoh Soal Panjang Vektor. penyelesaian: a (8, 6) Subtitusikan nilai x dan y ke dalam rumus lalu hitung untuk memperoleh hasilnya. Jadi panjang vektor a bernilai 10. 2. Sebuah vektor pada bidang R3 yaitu e = 1 + 7j – 5k, carilah besar nilai |e|! penyelesaian: e (1, 7, -5) Hitung nilai |e ...